Masyarakat Antusias: Dalam Membeli Ketahan Pangan Kebutuhan Sehari – hari

 

Bogor – Media Fokuslensa.com – Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bogor melaksanakan bazzar ketahanan pangan dengan harga yang sangat terjangkau bagi masyarakat untuk menuhi kebutuhan pokok sehari – hari dengan melaksanakan bazzar ketahanan pangan yang dilaksanakan secara 40 kali di setiap wilayah yang telah ditentukan, Selasa (09/7/2024).

Dalam program ketahanan pangan yang dilaksanakan dikecamatan Tenjo Kabupaten Bogor, antusias masyarakat sangat baik dalam menyambut bazzar ketahan pangan ini yang dihadiri oleh Camat Yudhi Utomo, Sutriana Kepala bidang distribusi dan cadangan pangan dinas ketahan pangan kabupaten bogor sekcam Maman Sumantri juga perwakilan dari dinas Ketahan Pangan Kabupaten Bogor.

Sutriana, dalam wawancara awak media menjelaskan bahwa ini adalah salah satu program Kabupaten Bogor melalui dinas ketahan pangan yang melaksanakan bazzar ketahanan pangan berupa sembako yaitu beras, daging, telur, sayuran juga lainnya dan antusias masyarakat sangat baik dalam kegiatan ini.

” Semoga dengan adanya bazzar ketahanan pangan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat juga kamipun selalu bersinergi dengan muspika lainnya karena ketahan pangan adalah prioritas yang dibutuhkan bagi masyarakat terutama dengan harga yang lebih terjangkau dari harga pasar.” pada umumnya.

(Tarso)